Ruang Cengkerama: Maximperium

Ruang Cengkerama, sebuah program yang menghadirkan kawan-kawan dari pelbagai komunitas yang ada di kota Pontianak. Hobi, kesamaan minat dan persamaan persepsi, menyatukan ragam minda dalam satu wadah.

Adi dan Jaka bicara gaya hidup sehat di usia dewasa. Segala keputusan dan prioritas di masa muda, positif maupun negatif akan kita rasakan pada waktunya. Adi sebagai vokalis, mengakui fisik sudah tidak seperti dulu lagi. Hal yang turut mempengaruhi kemampuannya bermain nada tinggi.

Simak rekaman perbincangan kami di sini:

Lebih suka tampilan visual? Cek kembali live Instagram kami:

Bagian 1

Bagian 2